Silaturrahim Alumni |
Untuk mengakomodasi alumni Pondok Pesantren Riyadlul ‘Ulum Wadda’wah Condong yang telah tersebar di berbagai daerah, beberapa alumni membentuk wadah yang diberi nama Ikatan Keluarga Pesantren Condong. Sebelumnya, IKPC bernama IKAT (Ikatan Alumni Terpadu) yang masih bersifat informal dan belum mendapatkan pengakuan dari pihak lembaga.
IKPC didirikan pada tanggal 23 Oktober 2012 di Tasikmalaya, untuk waktu yang tidak terbatas.Pimpinan Pusat IKPC berkedudukan di Pesantren Riyadlul ‘Ulum Wadda’wah Condong
IKPC bertujuan:
- Mempererat kekeluargaan dan membina persatuan umat
- Mempertinggi budi pekerti dan kecerdasan anggota dalam rangka pengabdian kepada Allah SWT serta berkhidmat kepada Bangsa dan Negara
- Mempertinggi budi pekerti dan kecerdasan anggota dalam rangka pengabdian kepada Allah SWT serta berkhidmat kepada Bangsa dan Negara
- Mempertinggi budi pekerti dan kecerdasan anggota dalam rangka pengabdian kepada Allah SWT serta berkhidmat kepada Bangsa dan Negara
- Mempertinggi budi pekerti dan kecerdasan anggota dalam rangka pengabdian kepada Allah SWT serta berkhidmat kepada Bangsa dan Negara
- Mengusahakan kesejahteraan anggota
- Turut serta bertanggung jawab atas kelangsungan hidup Pondok pesantren Condong dalam rangka mencapai cita-cita menjungjung tinggi agama islam.
IKPC berusaha untuk:
- Membantu Pondok Pesantren Riyadlul ‘Ulum Wadda’wah Condong
- Membantu para alumni dan lembaga pendiidkan alumni Pondok Pesantren Riyadlul ‘Ulum Wadda’wah CondongTurut serta dalam membangun masyarakat.
IKPC mengadakan kegiatan di bidang:
a.Pendidikan
b.Dakwah dan sosial
c.Usaha ekonomi
d.Publikasi dan penerbitan
e.Keputrian
f.Lain-lain
Dana IKPC didapat dari:
Anggota IKPC terdiri dari:
- Anggota biasa
- Anggota kehormatan
Pimpinan IKPC terdiri dari:
- Pimpinan Pusat
- Pimpinan Cabang
Musyawarah IKPC terdiri dari:
a.Musyawarah besar
b.Musyawarah besar luar biasa
c.Musyawarah cabang
Sidang IKPC terdiri dari:
- Sidang pengurus pusat
- Sidang pengurus cabang
- Rapat kerja pusat dan cabang
KEGIATAN
Pendidikan
- Mengadakan/membantu terlaksananya Pondok Pesantren dengan sistem Terpadu
- Mengadakan lembaga-lembaga pendidikan, baik umum maupun agama
- Mengadakan kegiatan kependidikan dan usaha-usaha lain yang dapat mendidik para anggotanya dan masyarakat.
Dakwah dan
Sosial
- Mendirikan tempat-tempat ibadah
- Memenfaatkan zakat, infak, dan sodaqoh untuk kepentingan dakwah
- Mengadakan kelompok pengajian/majelis taklim
- Mengadakan kursusu da’i
Usaha dan Ekonomi
Mengadakan usaha ekonomi di bidang:
- Perdagangan umum
- Jasa
- Industri
- Keuangan
Publikasi dan
Penerbitan
- Menyebarluaskan informasi terbaru tentang pondok pesantren condong dari IKPC
- Menerbitkan bulletin
- Menerbitkan buku dan karya ilmiah
Hak dan
Kewajiban Anggota
Hak Anggota
- Setiap anggota berhak mendapat pembinaan dari IKPC Cabang
- Setiap anggota mempunyai hak memilih dan dipilih menjadi pengurus Cabang
- Setiap anggota mempunyai hak untuk membela diri sampai ke musyawarah besar
- Setiap anggota berhak menerima kartu tanda anggota
Kewajiban Anggota
- Menjaga dan menjungjung tinggi nilai baik IKPC dan Pesantren Condong
- Mentaati segala peraturan dan keputusan IKPC
- Membayar uang iuran Rp 50.000,00 setiap tahun.
Hilangnya
Keanggotaan
Anggota IKPC akan kehilangan keanggotanya apabila:
- Mengundurkan diri atas kehendak sendiri
- Diberhentikan karena merugikan organisasi
- Meninggal dunia
Pimpinan Pusat
- Pimpinan pusat sekurang-kurangnya terdiri dari: seorang ketua, seorang sekretaris dan seorang bendahara
- Calon-calon pimpinan pusat diajukan oleh pimpinan pesantren condong untuk dipilih oleh mubes setelah calon menyampaikan visi dan misi, dan disahkan /dilantik oleh pimpinan Pesantren Condong.
Pimpinan Cabang
- Pimpinan cabang sekurang-kurangnya terdiri dari: seorang ketua, seorang sekretaris dan seorang bendahara.
- Pimpinan cabang diajukan dan dipilih oleh anggota cabang dan disahkan oleh pimpinan pusat.
Pergantian
Pengurus
- Pergantian antarwaktu ketua pimpinan pusat dilakukan oleh pimpinan Pondok Pesantren Condong
- Pergantian antarwaktu anggota pimpinan pusat IKPC dilakukan oleh pimpinan pusat IKPC melalui siding pengurus pusat dengan persetujuan Pimpinan Pondok Pesantren Condong dan diumumkan kepada cabang
- Pergantian antarwaktu ketua pimpinan cabang dilakukan oleh siding pengurus cabang dengan persetujuan pimpinan pusat
- Pergantian antarwaktu anggota pimpinan cabang dilakukan oleh pimpinan cabang dengan persetujuan pimpinan pusat
Hak dan
Kewajiban Cabang
Hak cabang
- Setiap cabang mempunyai hak satu suara dalam musyawarah besar
- Setiap cabang berhak mendapatkan pembinaan dari PP-IKPC
Kewajiban cabang
- Menjaga dan menjunjung tinggi nama baik IKPC dan Pesantren Condong
- Mentaati AD & ART IKPC dan segala kebijaksanaan PP-IKPC
Penyelenggaraan
Musyawarah
- Musyawarah Besar diadakan 5 (lima) tahun sekali, dihadiri oleh pimpinan pusat, pimpinan cabang sebagai peserta dan undangan yang ditentukan oleh pimpinan pusat sebagai peninjau
- Musyawarah cabang diadakan 3 (tiga) tahun sekali dihadiri oleh anggota dan pengurus cabang
- Meusyawarah besar luar biasa diselenggarakan atas prakarsa PP-IKPC atau pimpinan Pondok Pesantren Condong atau diusulkan oleh sekurang-kurangnya dua pertiga jumlah cabang
Formasi
Pengurus IKPC
Periode 2012 –
2017
Ketua Umum
-KH.Asep Abdullah
Wakil Ketua
-Drs.Endang Rahmat
Sekretaris
-KH.Asep Abdullah
Wakil Ketua
-Drs.Endang Rahmat
Sekretaris
-M.Syahrul Zaki R, S.Pd
Bendahara
-Cece Insan Kamil, S.Ag
Bendahara
-Cece Insan Kamil, S.Ag
Bidang-Bidang:
1.Dakwah dan Pendidikan
-H.Asep Abdullah
-H.Asep Abdullah
2.Pemberdayaan Ekonomi
-Cece Insan Kamil, S.Ag.
-Cece Insan Kamil, S.Ag.
3.Website dan Publikasi
-Irfan Riswandi, S.Kom,. M.Pd
-Irfan Riswandi, S.Kom,. M.Pd
Koordinator Daerah
-Muhammad Junaedi (Malaysia)
Sampai saat ini ada kurang lebih 8 pesantren yang telah dan sedang meminta alumni SMA Terpadu untuk membantu pengelolaan pendidikan dan pengajaran di sana.
Mereka diminta untuk menerapkan nilai-nilai dan sistem pendidikan Pondok Pesantren Riyadlul-‘Ulum Wadda’wah di lembaga pendidikan tersebut.
*MOU DENGAN BEBERAPA PESANTREN DALAM PENEMPATAN PENGABDIAN ALUMNI
Selain diminta untuk jadi pengajar di beberapa lembaga pendidikan, beberapa alumni SMAT yang lain melanjutkan jenjang pendidikan di beberapa perguruan tinggi baik negeri maupun swasta.
Beberapa di antara mereka mendapatkan beasiswa penuh baik dari Kementerian Pendidikan Nasional maupun Kementerian Agama. Salah satu ciri khas yang menonjol di antara mereka ketika mengikuti perkuliahan adalah sikap mereka yang senantiasa aktif dalam setiap organisasi kemahasiswaan. Hal ini dikarenakan mereka biasa dididik untuk selalu aktif ketika menempuh pendidikan di pesantren.
*BEBERAPA LULUSAN ALUMNI SMA-T YANG DITERIMA OLEH PERGURUAN TINGGI :
1.Tasikmalaya
-Aef Saeful Manan
2.Ciamis,Banjar,Pangandaran
-Mamin
3.Garut
-Saeful Munir
4.Bandung,Sumedang,Majalaya
-Wiwin winarno
5.Jabodetabek
-Ahmad Satiri
6.Jateng
-M.Zakin Rifat Z
7.Jatim
-
8.Sumatera(Palembang,Lampung)
-
8.Sumatera(Palembang,Lampung)
-
9.Indonesia Timur (Bali,NTB)
-Alfin Aprendo
10.Luar Negeri (Malaysia,Singapura,Qatar)
-Rafidan Binti Abu Bakar (Singapura)10.Luar Negeri (Malaysia,Singapura,Qatar)
-Muhammad Junaedi (Malaysia)
Sampai saat ini ada kurang lebih 8 pesantren yang telah dan sedang meminta alumni SMA Terpadu untuk membantu pengelolaan pendidikan dan pengajaran di sana.
Mereka diminta untuk menerapkan nilai-nilai dan sistem pendidikan Pondok Pesantren Riyadlul-‘Ulum Wadda’wah di lembaga pendidikan tersebut.
*MOU DENGAN BEBERAPA PESANTREN DALAM PENEMPATAN PENGABDIAN ALUMNI
No
|
Lembaga Pendidikan
|
Daerah
|
1
|
Pondok Pesantren Miftahul
Anwar Dampasan
|
Banjarsari, Ciamis
|
2
|
Pondok Pesantren Baitul
Hikmah
|
Garut
|
3
|
Pondok Pesantren Mubarokul
‘Ulum
|
Brebes
|
4
|
Pondok Pesantren
Sindangsari
|
Rajapolah
|
5
|
Yayasan Pendidikan Islam
Al-Muttaqien
|
Tasikmalaya
|
6
|
Pondok Pesantren Al-Hikmah
|
Panjalu, Ciamis
|
7
|
DKM At-Taqwa Gedebage
|
Bandung
|
8
|
Pondok Pesantren
Darul-‘Ulum
|
Ciawi
|
Beberapa di antara mereka mendapatkan beasiswa penuh baik dari Kementerian Pendidikan Nasional maupun Kementerian Agama. Salah satu ciri khas yang menonjol di antara mereka ketika mengikuti perkuliahan adalah sikap mereka yang senantiasa aktif dalam setiap organisasi kemahasiswaan. Hal ini dikarenakan mereka biasa dididik untuk selalu aktif ketika menempuh pendidikan di pesantren.
*BEBERAPA LULUSAN ALUMNI SMA-T YANG DITERIMA OLEH PERGURUAN TINGGI :
No
|
Nama
|
Jurusan
|
Universitas
|
Ket.
|
1
|
Mega
Muhammad Ghazali
|
Sastra
Arab
|
UNPAD BDG
|
|
2
|
Dudung
Badruzzaman
|
PGSD
|
UPI BDG
|
|
3
|
Yayan
Mi’rojul Husni
|
Fisika
|
UPI BDG
|
|
4
|
M.
Iqbal
|
Pend.
Dokter
|
UIN
JKT
|
Beasiswa
|
5
|
Saiful
Hidayat
|
Sastra
Inggris
|
UGM YOGYA
|
|
6
|
Muhammad
Iqbal
|
Pendidikan
Dokter
|
UNPAD BDG
|
Beasiswa
|
7
|
Sandi
M. Ibrahim
|
Peternakan
|
UNPAD BDG
|
Beasiswa
|
8
|
Mufti
Najmul Umam
|
Dirasah
Islamiyah
|
UIN JKT
|
|
9
|
Titin
Farida
|
Pend.
Geografi
|
UNJ JKT
|
|
10
|
Nurul
Fitri Istiqomah
|
Pend.
Akuntansi
|
UPI BDG
|
|
11
|
Zenzen
Zainuddin
|
Rekam
Medik
|
Poltekkes
Negeri JKT
|
|
12
|
Naila
Wardatunnajah
|
Rekam
Medik
|
Poltekkes
Negeri TSM
|
|
13
|
Yuni
Wahyuni
|
Biologi
|
UGM YOGYA
|
Beasiswa
|
14
|
Ade Khoerul Umam
|
Perikanan
|
UNPAD BDG
|
|
Ali Mursyid
|
Teknik Industri
|
UIN Sunan Kalijaga
|
||
15
|
Asep Nurrochman
|
Agribisnis
|
IPB BOGOR
|
|
16
|
Ayi Luthfiyah
|
Ilmu Hukum
|
UNPAD BDG
|
|
17
|
Lisliati Tazkiatul
|
Manajemen
|
IPB BOGOR
|
|
18
|
Nurul Laelah A
|
Pendidikan Ekonomi
|
UPI BDG
|
|
19
|
Rani Nuryani
|
Pendidikan Ips
|
UPI BDG
|
|
20
|
Siti Saharah
|
Pgsd Tasikmalaya
|
UPI TSM
|
|
21
|
Wulan Asih
|
Pendidikan Bahasa Arab
|
UPI BDG
|
|
22
|
Yushy Zulfah F
|
Sastra Arab
|
UNPAD BDG
|
|
23
|
Ilham Faturrahman
|
Ilmu Keolahragaan
|
UPI BDG
|
|
24
|
M Abdul Falah
|
Matematika
|
UIN MALANG
|
|
25
|
M Lutfi Ramdani
|
Fisika
|
UNPAD BDG
|
|
26
|
Nida Umami
|
Pendidikan Matematika
|
UIN BDG
|
|
27
|
Pirda Nur Anisa
|
Ilmu sejarah
|
UNPAD BDG
|
|
28
|
Rizki Ramdani F
|
Ilmu Politik
|
UI JKT
|
|
29
|
Ulifatul Affifah
|
Sastra Perancis
|
UNPAD BDG
|
|
30
|
Wildan Nur Syam
|
Pendidikan Kepelatihan Olahraga
|
UPI BDG
|
|
dll
|